Mengetahui biaya hidup sangat penting ketika mempersiapkan diri untuk belajar di luar negeri. Gunakan kalkulator biaya hidup kami untuk memperkirakan berapa banyak biaya yang Anda perlukan untuk menutupi seluruh pengeluaran Anda sebagai pelajar internasional. Anda juga bisa mendapatkan perbandingan biaya hidup terkini untuk berbagai pilihan negara dan akomodasi.